Cinta buta

Kalau sudah cinta buta,
tidak memandang secara logika,
tidak memandang harta dan kasta,
Hanya mencinta apa adanya,
menerima apa yang ada,
tidak meminta tidak memaksa,
tidak dipinta tidak dipaksa,

Jangan menganggap cinta buta,
Misalkan pacar suka ngeraba,
itu mungkin ada maunya,
berhati-hati dan waspada,
jangan sampai menjadi mangsa,
jangan memberi sebelum waktunya,
sesal kemudian tiada guna...